-->

Cara Masuk Dan Keluar Safe Mode Xiaomi Redmi Dengan Mudah

 Untuk masuk dan keluar dari safe mode atau mode aman pada hp xiaomi redmi memanglah sangat mudah bagi yang sudah mengerti. Namun bagi yang belum mengerti akan merasa kesulitan untuk melakukannya. Maka dari itu artikel ini telah menuliskan bagaimana cara masuk dan keluar safe mode xiaomi redmi dengan mudah, untuk mengetahuinya silahkan di simak dengan sebagai berikut.


Cara Masuk Dan Keluar Safe Mode Xiaomi Redmi Dengan Mudah Di dalam masuk dan keluar safe mode xiaomi redmi, ada beberapa langkah yang bisa di ikuti yang diantaranya adalah :  Cara Masuk Safe Mode Xiaomi Redmi Untuk masuk ke safe mode xiaomi redmi bisa dilakukan dengan beberapa cara yaitu :  Menekan Beberapa Detik Menu Power OFF Cara ini sebenarnya cara yang paling umum digunakan untuk semua hp android, caranya cukup dengan :  Menekan dan tahan tombol Power selama beberapa detik hingga muncul opsi Power Off Lalu menekan dan tahan opsi Power Off selama beberapa detik hingga muncul Apakah Anda Ingin Masuk Ke Mode Aman Setelah itu tekan atau pilih OK, maka Hp akan restart dan akan masuk ke Mode Safe Mode  Mengetuk Fingerprint Scanner Cara ini juga bisa digunakan untuk masuk ke dalam safe mode di hp xiaomi redmi, caranya cukup dengan :  Restart terlebih dahulu Hp tersebut Selanjutnya ketika Logo MI telah muncul, segera menyentuh atau mengetuk-ngetuk Fingerprint Scanner secara terus menerus hingga selesai booting. Maka hp xiaomi akan masuk ke Safe Mode dengan indikasi pada bagian kanan bawah akan muncul tulisan Mode Aman atau Safe Mode.    Cara Keluar Safe Mode Xiaomi Redmi Sebenarnya untuk keluar dari safe mode atau mode aman di hp xiaomi sangat mudah yaitu dengan di restart/reboot saja, caranya cukup dengan :  Tekan dan tahan tombol Power selama beberapa detik hingga muncul opsi Restart Lalu pilih opsi Restart, dan setelah selesai booting maka hp akan kembali ke mode normal.    Nah itu dia bagaimana cara masuk dan keluar safe mode xiaomi redmi dengan mudah, melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai langkah-langkah di dalam masuk dan keluar mode aman atau safe mode di hp xiaomi redmi. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect US"
Cara Masuk Dan Keluar Safe Mode Xiaomi Redmi Dengan Mudah


Cara Masuk Dan Keluar Safe Mode Xiaomi Redmi Dengan Mudah

Di dalam masuk dan keluar safe mode xiaomi redmi, ada beberapa langkah yang bisa di ikuti yang diantaranya adalah :

Cara Masuk Safe Mode Xiaomi Redmi

Untuk masuk ke safe mode xiaomi redmi bisa dilakukan dengan beberapa cara yaitu :

Menekan Beberapa Detik Menu Power OFF

Cara ini sebenarnya cara yang paling umum digunakan untuk semua hp android, caranya cukup dengan :

  1. Menekan dan tahan tombol Power selama beberapa detik hingga muncul opsi Power Off
  2. Lalu menekan dan tahan opsi Power Off selama beberapa detik hingga muncul Apakah Anda Ingin Masuk Ke Mode Aman
  3. Setelah itu tekan atau pilih OK, maka Hp akan restart dan akan masuk ke Mode Safe Mode

Mengetuk Fingerprint Scanner

Cara ini juga bisa digunakan untuk masuk ke dalam safe mode di hp xiaomi redmi, caranya cukup dengan :

  1. Restart terlebih dahulu Hp tersebut
  2. Selanjutnya ketika Logo MI telah muncul, segera menyentuh atau mengetuk-ngetuk Fingerprint Scanner secara terus menerus hingga selesai booting.
  3. Maka hp xiaomi akan masuk ke Safe Mode dengan indikasi pada bagian kanan bawah akan muncul tulisan Mode Aman atau Safe Mode.


Cara Keluar Safe Mode Xiaomi Redmi

Sebenarnya untuk keluar dari safe mode atau mode aman di hp xiaomi sangat mudah yaitu dengan di restart/reboot saja, caranya cukup dengan :

  1. Tekan dan tahan tombol Power selama beberapa detik hingga muncul opsi Restart
  2. Lalu pilih opsi Restart, dan setelah selesai booting maka hp akan kembali ke mode normal.


Nah itu dia bagaimana cara masuk dan keluar safe mode xiaomi redmi dengan mudah, melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai langkah-langkah di dalam masuk dan keluar mode aman atau safe mode di hp xiaomi redmi. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect US"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel