-->

Cara Mengaktifkan Mode Gelap Pada Mac Dengan Mudah

 Mengaktifkan mode gelap pada Mac memang terbilang sangat mudah. Namun banyak dari para pengguna Mac belum tahu mengenai fitur ini dan cara mengaktifkannya. Maka dari itu artikel ini telah menuliskan bagaimana cara untuk mengaktifkan mode gelap pada Mac dengan mudah, untuk mengetahuinya silahkan di simak dengan sebagai berikut.

Baca Juga : Cara Mengaktifkan Mode Gelap Pada Windows 10 Dengan Mudah

Cara Mengaktifkan Mode Gelap Pada Mac Dengan Mudah Di dalam mengaktifkan mode gelap pada perangkat Mac, silahkan ikuti langkah-langkah berikut :  Pilih "Menu Apple" Pilih "Preferensi Sistem" Pilih "Umum" Pilih salah satu opsi "Tampilan di bagian atas jendela" : Cahaya: Gunakan tampilan cahaya. Gelap: Gunakan tampilan gelap. Otomatis: Secara otomatis menggunakan tampilan terang di siang hari, dan tampilan gelap di malam hari.    Nah itu dia bagaimana cara untuk mengaktifkan mode gelap pada Mac dengan mudah. Melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai cara mengaktifkan mode gelap pada Mac. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"
Cara Mengaktifkan Mode Gelap Pada Mac Dengan Mudah


Cara Mengaktifkan Mode Gelap Pada Mac Dengan Mudah

Di dalam mengaktifkan mode gelap pada perangkat Mac, silahkan ikuti langkah-langkah berikut :

  • Pilih "Menu Apple"
  • Pilih "Preferensi Sistem"
  • Pilih "Umum"
  • Pilih salah satu opsi "Tampilan di bagian atas jendela" :
    • Cahaya: Gunakan tampilan cahaya.
    • Gelap: Gunakan tampilan gelap.
    • Otomatis: Secara otomatis menggunakan tampilan terang di siang hari, dan tampilan gelap di malam hari.

Baca Juga : Cara Mengaktifkan Mode Gelap Pada YouTube Dengan Mudah

Nah itu dia bagaimana cara untuk mengaktifkan mode gelap pada Mac dengan mudah. Melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai cara mengaktifkan mode gelap pada Mac. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"

Referensi : https://support.apple.com/en-us/HT208976

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel