-->

Diagnosa Banding Ischialgia Pada Manusia

 Diagnosa Banding Ischialgia- Ischialgia merupakan penyakit kelainan pada nervus ischiadicus yang ditandai nyeri hebat pada punggung bawah dan menjalar melewati paha belakang hingga kaki. Ischialgia dapat disebabkan oleh beberapa penyakit yang mendasarinya seperti misalnya herniasi diskus, stenosis tulang punggung, spondylolisthesis, piriformis syndrome, tumor, maupun trauma. Nah maka dari itu artikel ini telah menuliskan bahasan diagnosa banding ischialgia pada manusia. Untuk bisa mengetahui dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan sebagai berikut ini.


Diagnosa Banding Ischialgia Pada Manusia Spondylosis Spondylosis adalah terbentuknya osteofit pada tepi vertebrae yang berbatasan dengan discus. Spondylosis ini termasuk penyakit degenerasi yang proses terjadinya secara umum disebabkan oleh berkurangnya kekenyalan discus yang kemungkinan menipis dan diikuti dengan lipatan ligamentum disekeliling corpus vertebrae, seperti ligamentum longitudinal, selanjutnya pada lipatan ini terjadi pengapuran dan terbentuk osteofit.    Spondylolisthesis Spondylolisthesis menunjukkan suatu pergeseran kedepan satu korpus vertebra bila dibandingkan dengan vertebra yang terletak dibawahnya. Umumnya terjadi pada pertemuan lumbosakral (lumbosacral joints) dimana L5 bergeser diatas S1, hal ini mengakibatkan nyeri radikuler yang berujung pada kulit yang menutupi jari ke empat.    Nah itu dia bahasan dari diagnosa banding ischialgia pada manusia, melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai diagnosa banding ischialgia pada manusia. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"
Diagnosa Banding Ischialgia


Diagnosa Banding Ischialgia Pada Manusia

Spondylosis

Spondylosis adalah terbentuknya osteofit pada tepi vertebrae yang berbatasan dengan discus. Spondylosis ini termasuk penyakit degenerasi yang proses terjadinya secara umum disebabkan oleh berkurangnya kekenyalan discus yang kemungkinan menipis dan diikuti dengan lipatan ligamentum disekeliling corpus vertebrae, seperti ligamentum longitudinal, selanjutnya pada lipatan ini terjadi pengapuran dan terbentuk osteofit.


Spondylolisthesis

Spondylolisthesis menunjukkan suatu pergeseran kedepan satu korpus vertebra bila dibandingkan dengan vertebra yang terletak dibawahnya. Umumnya terjadi pada pertemuan lumbosakral (lumbosacral joints) dimana L5 bergeser diatas S1, hal ini mengakibatkan nyeri radikuler yang berujung pada kulit yang menutupi jari ke empat.


Nah itu dia bahasan dari diagnosa banding ischialgia pada manusia, melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai diagnosa banding ischialgia pada manusia. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel