-->

Faktor Risiko Diare Pada Manusia

 Faktor Risiko Diare- Diare adalah buang air besar dengan bertambahnya frekuensi yang lebih dari biasanya 3 kali sehari atau lebih dengan konsistensi cair. Nah maka dari itu artikel telah menuliskan bahasan dari faktor risiko diare pada manusia. Untuk bisa mengetahui dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan sebagi berikut.


Faktor Risiko Diare Pada Manusia Beberapa faktor risiko diare diantaranya adalah sebagai berikut :  Faktor Umur Faktor umur yaitu diare terjadi pada kelompok umur 6-11 bulan pada saat diberikan makanan pendamping ASI. Pola ini menggambarkan kombinasi efek penurunan kadar antibody ibu, kurangnya kekebalan aktif bayi, pengenalan makanan yang mungkin terkontaminasi bakteri tinja.    Faktor Musim Variasi pola musim diare dapat terjdadi menurut letak geografis. Di Indonesia diare yang disebabkan oleh rotavirus dapat terjadi sepanjang tahun dengan peningkatan sepanjang musim kemarau, dan diare karena bakteri cenderung meningkat pada musim hujan.    Faktor Lingkungan Faktor lingkungan meliputi kepadatan perumahan, kesediaan sarana air bersih (SAB), pemanfaatan SAB, kualitas air bersih.    Nah itu dia bahasan dari faktor risiko diare pada manusia. Melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai bahasan faktor risiko diare pada manusia. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"
Faktor Risiko Diare Pada Manusia


Faktor Risiko Diare Pada Manusia

Beberapa faktor risiko diare diantaranya adalah sebagai berikut :

Faktor Umur

Faktor umur yaitu diare terjadi pada kelompok umur 6-11 bulan pada saat diberikan makanan pendamping ASI. Pola ini menggambarkan kombinasi efek penurunan kadar antibody ibu, kurangnya kekebalan aktif bayi, pengenalan makanan yang mungkin terkontaminasi bakteri tinja.


Faktor Musim

Variasi pola musim diare dapat terjdadi menurut letak geografis. Di Indonesia diare yang disebabkan oleh rotavirus dapat terjadi sepanjang tahun dengan peningkatan sepanjang musim kemarau, dan diare karena bakteri cenderung meningkat pada musim hujan.


Faktor Lingkungan

Faktor lingkungan meliputi kepadatan perumahan, kesediaan sarana air bersih (SAB), pemanfaatan SAB, kualitas air bersih.


Nah itu dia bahasan dari faktor risiko diare pada manusia. Melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai bahasan faktor risiko diare pada manusia. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, dan terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel